Kesehatan
-
Ibu ibu PKK dan Anggota Karang Taruna “Geram” Terhadap Warga Desa
Batumalang (23/05/2020)- Berhenti… itulah kata yang terdengar dari sejumlah ibu ibu Tim Penggerak PKK desa Batumalang di ruas pertigaan jalan antara Sodong Citarik dan gadog (Pertigaan Batumalang) Mereka dengan sigap menghentikan beberapa pengendara motor yang melintas di depan mereka, tak terkecuali pedagang yang dari luar daerah sekalipun Tetapi tidak semua pengendara yang mereka hentikan, mereka membiarkan pengendara yang menggunakan masker…
Read More »